Cirebon
Tak lengkap jika berlibur ke suatu tempat tanpa mencoba kuliner khas daerah tersebut. Seperti halnya saat kalian berlibur ke Cirebon. Kuliner Cirebon memiliki keunikan tersendiri dengan cita rasa khas yang membedakannya.

Mie koclok khas Cirebon.

3 Kuliner Khas Cirebon yang Wajib Dicoba Saat Berkunjung
Selain memiliki destinasi wisata khususnya wisata religi, Cirebon juga menyimpan keunikan dari sisi kuliner.