Bumi
Indo Premier Sekuritas merekomendasikan saham PTRO, BUMI, dan MAPA pekan ini, dengan proyeksi kenaikan harga batubara dan belanja konsumen menjelang akhir tahun.
Layar menampilkan pergerakan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Kamis 12 Januari 2023. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia
Kilas Balik Perselisihan Antara Nat Rothschild dan Bakrie Group
Kesepakatan bernilai jutaan poundsterling yang menyebabkan perusahaan penambangan batu bara Bumi terpisah dari salah satu pendirinya diselesaikan di tengah serangkaian tweet penuh kemarahan, di mana para miliarder yang berseteru saling menggambarkan satu sama lain sebagai ‘bodoh.’
Sinyal Positif Saham Batu Bara Usai Pemerintah Siap Evaluasi Aturan Ini
Harga saham batu bara membara setelah pemerintah mengumumkan rencana peninjauan ulang tarif royalti bagi pemegang Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK) dan Harga Acuan Batubara (HBA).
Batu Bara Bumi Resources (BUMI) Layu, Pendapatan Kuartal I-2024 Susut
Sebesar 93,5% dari total pendapatan Bumi Resources (BUMI) sepanjang tiga bulan pertama tahun ini disumbang oleh penjualan batu bara senilai US$290,69 juta.