Mice
Pengelolaan Balai Sidang Jakarta Convention Center (JCC), yang kerap digunakan sebagai tempat event MICE (Meetings, Incentives, Conventions & Exhibitions) berskala nasional maupun internasional, menjadi sengketa antara Pusat Pengelolaan Komplek Gelanggang Olahraga Bung Karno (PPKGBK) dan PT Graha Sidang Pratama (PT GSP).

JCC.

Kegiatan MICE JCC Terhenti, PT GSP Tetap Lanjutkan Proses Hukum
PT Graha Sidang Pratama (PT GSP), investor dan pengelola Jakarta Convention Center (JCC) menyebut, saat ini perusahaan tidak bisa menjalankan kegiatan Meeting, Incentive, Convention and Exhibition (MICE) di JCC yang berada di kawasan Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.

Gugatan Hukum PT Graha Sidang Pratama Terkait Pengakhiran Perjanjian Kerja Sama BOT
PT Graha Sidang Pratama (GSP), Investor sekaligus Pengelola Balai Sidang Jakarta Convention Center (JCC), melakukan gugatan hukum di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat terhadap Pusat Pengelola Komplek Gelora Bung Karno (PPKGBK) terkait pengakhiran sepihak Perjanjian Kerja sama Bangun Guna Serah (Build, Operate, Transfer/BOT) yang ditandatangani kedua pihak pada 22 Oktober 1991(“Perjanjian”).

Pengelola JCC Sebut Multiplier Efek Bisnis MICE Luar Biasa, Banyak Pebisnis Yang Diuntungkan
Beberapa event kelas dunia yang telah diselenggarakan di JCC dalam beberapa waktu terakhir antara lain Inter Parliementary Union, Koelnmesse Pte Ltd, The Asia Pacific Coatings Show, Taiwan Expo, Indonesia International Geothermal Convention & Exhibition (IIGCE), Homeland Security dan masih banyak lainnya.