Dunia
10 Negara dengan Upah Minimum Terendah di Dunia, Ada Indonesia
- Salah satu permasalahan paling mendasar dan dominan dalam ketenagakerjaan di Indonesia adalah upah. Isu ini sering kali menjadi sumber keresahan, terutama bagi para pekerja. Upah merupakan hak pekerja atau buruh yang diterima dalam bentuk uang sebagai imbalan dari pengusaha atau pemberi kerja.

Distika Safara Setianda
Author

Ilustrasi perempuan merasa stress bekerja. (oncarehealth)

Ananda Astridianka
Editor