Harga Emas Hari Ini
Industri

18 Lembaga akan Dibubarkan, OJK Aman

  • JAKARTA – Wacana pembubaran Otoritas Jasa Keuangan (OJK) disoroti kembali atas munculnya rencana pemerintah membubarkan 18 lembaga negara dalam rangka perampingan dan efisiensi. Namun, Kepala Staf Presiden (KSP) Moeldoko mengonfirmasi kabar ini. Ia menegaskan, OJK bukan menjadi salah satu dari 18 lembaga tersebut. “Delapan belas lembaga yang dibubarkan adalah lembaga yang dilandasi oleh peraturan pemerintah […]

<p>Gedung Otoritas Jasa Keuangan (OJK). / Facebook @official.ojk</p>

Gedung Otoritas Jasa Keuangan (OJK). / Facebook @official.ojk

(Istimewa)