Bursa Saham
Arah Saham UNVR Usai Laba Semester I-2024 Terendah dalam 10 Tahun Terakhir
- Saham PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) terpantau telah terdepresiasi 22,95% secara year to date per 24 Juli 2024. Kondisi ini sejalan dengan fundamental perusahaan yang baru saja melaporkan kinerja keuangan semester I-2024 dengan penurunan laba bersih dan penjualan.

Alvin Pasza Bagaskara
Author

Saham PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) terpantau memantul ke atas setelah emiten FMCG ini merilis kinerja keuangan kuartal I-2024 dengan capaian laba bersih Rp1,44 triliun atau naik 3,31% secara tahunan. (Dok/Ist)

Ananda Astridianka
Editor