Industri
BCA Ungkap 3 Alasan Beralih ke ATM Berbasis Chip Mulai 2021
JAKARTA – PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) gencar mendorong nasabah untuk beralih ke kartu ATM BCA atau kartu Paspor BCA berbasis chip sebelum 31 Desember 2021. Direktur BCA Santoso mengemukakan hal ini dilakukan untuk meminimalisir tindak kejahatan dalam bertransaksi perbankan. “Tak perlu ragu untuk mengganti pemegang kartu ATM BCA atau kartu Paspor BCA ke […]
Ananda Astri Dianka
Author
Nasabah melakukan transaksi melalui mesin anjungan tunai mandiri (ATM) di gerai BCA Mal Gandaria City, Jakarta Selatan, Kamis, 22 Oktober 2020. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia
(Istimewa)