Industri
BI Rate Turun Jadi 4,25%, IHSG Anjlok
JAKARTA – Bank Indonesia (BI) menurunkan suku bunga acuan atau BI 7-Days Reverse Repo Rate (DRRR) sebesar 25 basis poin dari 4,5% menjadi 4,25%. Gubernur BI Perry Warjiyo mengumumkan penurunan BI Rate setelah melewati Rapat Dewan Gubernur (RDG) pada 17-18 Juni 2020. Penurunan suku bunga ini terjadi setelah 3 bulan sebelumnya ditahan pada level 4,5%. […]
Sukirno
Author
Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo. (Facebook @BankIndonesiaOfficial)