Pasar Modal
BRI Pangkas Suku Bunga Deposito Jadi 2,85 Persen
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI menurunkan suku bunga depositonya tidak lama setelah Bank Indonesia (BI) mempertahankan suku bunga acuan pada, Selasa 20 April 2021.

Muhamad Arfan Septiawan
Author

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. atau BRI kembali mendapat mandat dari pemerintah untuk menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) skala super mikro dengan plafon kuota senilai Rp10 triliun.. / BRI
(Istimewa)