Gaya Hidup
Bus Milik Mantan Personel The Beatles Dihidupkan Kembali
Hampir 50 tahun yang lalu, Sir Paul McCartney dan bandnya Wings memutuskan untuk mendekorasi sebuah bus terbuka dengan warna psychedelic untuk membawa mereka dalam tur keliling Eropa. Dia mengkonversi double-decker untuk band pasca-Beatles dan keluarga mereka, dengan kursi di dek atas diganti dengan kasur dan kantong kacang. Sekarang, setelah ditemukan di Spanyol, bus Wings Over […]

Virdika Rizky
Author

Sumber: BBC.com
(Istimewa)