Harga Emas Hari Ini
Pasar Modal

Dari 12 Emiten IPO di Papan Akselerasi, Ada 8 yang ARB di Hari Pertama Melantai

  • Terbaru, PT Hassana Boga Sejahtera Tbk (NAYZ) mencatat penurunan saham sebesar 10% dari posisi Rp100 perlembar ke Rp90 perlembar saat baru saja melantai di bursa pada hari Senin, 6 Februari 2023.
Layar menampilkan pergerakan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Kamis 12 Januari 2023. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia
Layar menampilkan pergerakan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Kamis 12 Januari 2023. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia (trenasia.com)