Harga Emas Hari Ini
Industri

Duh! Laba BNI Semester I-2020 Ambruk 41,6% Jadi Rp4,46 Triliun

  • Laba bersih emiten pelat merah BNI harus ambruk 41,6% secara tahunan (year-on-year/yoy) menjadi Rp4,46 triliun pada semester I-2020. Padahal, pada enam bulan pertama tahun sebelumnya, laba bersih BNI mencapai Rp7,63 triliun.

Sukirno

Sukirno

Author

<p>Ilustrasi Gedung BNI / Bni.co.id</p>

Ilustrasi Gedung BNI / Bni.co.id

(Istimewa)