Dunia
Iran Minta AS Tunjukkan Niat Baik Soal Perjanjian Nuklir
- Presiden Iran Ebrahim Raisi meminta Amerika Serikat (AS) membuktikan niat baik dan tekadnya untuk menghidupkan kembali perjanjian nuklir Teheran yang disepakati tahun 2015. Hal ini setelah berbulan-bulan pembicaraan tidak langsung yang tidak membuahkan hasil.

Distika Safara Setianda
Author

Presiden Iran Ebrahim Raisi (Reuters/Mike Segar)

Chrisna Chanis Cara
Editor