Harga Emas Hari Ini
Energi

Jaga Distribusi BBM, Kejagung Tak Sita Aset Pertamina

  • PT Pertamina (Persero) telah berkoordinasi dengan Kejaksaan Agung (Kejagung) atas keberlanjutan operasional dan pengelolaan aset-aset perseroan. Hal itu di tengah proses penyidikan Kejaksaan Agung atas kasus tata kelola minyak dan produk kilang pada PT Pertamina (Persero), Sub Holding, serta Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) pada periode 2018-2023.
Gedung PT Pertamina Persero
Gedung PT Pertamina Persero (Pertamina)