Industri
Jurus Pengembang Properti Kakap Bangkit Usai Terkena Badai Corona Pada Semester I-2020
Sejumlah emiten properti kelas kakap membukukan kinerja kurang optimal sepanjang semester I-2020. Penjualan properti anjlok, laba perusahaan ikut jeblok. Berbagai macam strategi pun dilakukan agar tidak tergerus badai pandemi.
wahyudatun nisa
Author
Suasana bangunan apartemen di kawasan Jakarta Pusat, Jum’at, 17 Juli 2020. Konsultan properti JLL memproyeksikan permintaan properti khususnya apartemen akan mulai menguat kembali pada kuartal II/2020, salah satu faktor pendorongnya adalah pelonggaran Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Foto: Ismail Pohan/TrenAsia
(Istimewa)