Nasional
Kontradiksi Angka Kemiskinan RI Versi Bank Dunia dan BPS
- Standar Bank Dunia untuk negara berpendapatan menengah ke atas, seseorang dikategorikan miskin apabila pengeluarannya kurang dari US$6,85 per hari atau sekitar Rp115.000 per hari. Berdasarkan acuan ini, sebanyak 60,3% penduduk Indonesia atau sekitar 171,9 juta jiwa dari total 285,1 juta penduduk tergolong miskin pada tahun 2024.

Muhammad Imam Hatami
Author

Kemiskinan Ekstrem Masih 0,54 Persen, Bali Targetkan Menjadi 0 Persen di Tahun 2024 dengan Bentuk Tim (JPNN Bali)

Chrisna Chanis Cara
Editor