Properti
Kontroversi Meikarta, James Riady dan Belanja Iklan Rp1,5 T
- Meikarta diketahui menjadi salah satu proyek properti paling ambisius dari Grup Lippo medio 2010-an. Proyek kota terencana yang dibangun di Cikarang, Kabupaten Bekasi, itu bahkan disebut sebagai proyek properti terbesar dari kerajaan bisnis keluarga James Riady.

Chrisna Chanis Cara
Author

Kawasan Meikarta milik Grup Lippo di Jawa Barat / Facebook @themeikarta
(Istimewa)
Chrisna Chanis Cara
Editor