Harga Emas Hari Ini
Industri

Mantap! BBRI dan BBCA Diborong Asing, IHSG Tembus Rekor Tertinggi 8 Bulan Terakhir

  • Pergerekan memukau benar-benar ditampilkan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan awal pekan Senin, 23 November 2020. Pasalnya, hari ini IHSG tidak hanya sekadar menguat, tapi juga berhasil mencapai titik tertinggi sejak 8 bulan terakhir dengan kenaikan 1,46% ke posisi 5.652,76.

<p>Pewarta mengambil gambar monitor pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI) Jakarta, Jum&#8217;at, 20 November 2020. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia</p>

Pewarta mengambil gambar monitor pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI) Jakarta, Jum’at, 20 November 2020. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia

(Istimewa)