Nasional
Meikarta Digugat PKPU: Konsumen Grup Lippo Curhat Takut Duitnya Raib
Pengembang megaproyek Meikarta, PT Mahkota Sentosa Utama (MSU) resmi ditetapkan masuk dalam status Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang Sementara (PKPU-S). Gugatan terhadap entitas usaha PT Lippo Cikarang Tbk (LPKR) ini ditetapkan melalui sidang perkara, Senin, 9 November 2020 di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus).
Fajar Yusuf Rasdianto
Author
Kawasan Meikarta milik Grup Lippo di Jawa Barat / Facebook @themeikarta
(Istimewa)