Energi
Memo PLN Dinilai Hambat Pengembangan Energi Terbarukan
- Survei Greenpeace menemukan lebih dari 80% warga Jakarta ingin memasang panel surya di rumahnya. Dengan tingginya antusiasme tersebut, pemerintah mestinya segera membuat regulasi yang berpihak pada energi energi terbarukan di masyarakat.
Chrisna Chanis Cara
Author
Pekerja memeriksa intalasi panel surya di gedung Dirjen Ketenagalistrikan Kementerian ESDM, di Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Senin, 27 September 2021. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia (trenasia.com)
Chrisna Chanis Cara
Editor