Harga Emas Hari Ini
Bursa Saham

Menilik Sektor yang Diuntungkan Usai Pemangkasan Suku Bunga BI

  • Bank Indonesia (BI) resmi memangkas suku bunga acuan (BI-Rate) sebanyak 25 basis point (bps) menjadi 6% pada September 2024. BI juga menurunkan suku bunga deposit facility 25 bps menjadi 5,25 bps dan suku bunga lending facility turun 25 bps menjadi 6,75 bps.
Nampak depan Gedung Bank Indonesia di Jl Thamrin Jakarta. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia
Nampak depan Gedung Bank Indonesia di Jl Thamrin Jakarta. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia (trenasia.com)