Harga Emas Hari Ini
Korporasi

Mitratel Telah Ambilalih 10.050 Menara Telkomsel, Begini Penjelasan Telkom

  • PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (TLKM) menginformasikan bahwa anak usahanya, PT Dayamitra Telekomunikasi alias Mitratel telah mengambilalih menara milik PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel) dengan total 10.050 unit.
<p>Ilustrasi menara Base Transceiver Station (BTS) PT Dayamitra Telekomunikasi (Mitratel) / Facebook @Mitratel</p>

Ilustrasi menara Base Transceiver Station (BTS) PT Dayamitra Telekomunikasi (Mitratel) / Facebook @Mitratel

(Istimewa)