Harga Emas Hari Ini
Nasional

Ombudsman Minta Pertamina Transparan Soal Kebakaran Kilang Balongan

  • JAKARTA – Ombudsman Republik Indonesia meminta PT Pertamina (Persero) dan PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) segera menyelesaikan investigasi terkait kebakaran empat tangki minyak di Balongan yang terjadi pada akhir Maret 2021. Selain itu, perusahaan milik negara ini juga didorong untuk menyampaika hasil secara transparan kepada publik sebagai bahan evaluasi ke depan. Anggota Ombudsman Hery Susanto […]

<p>Kondisi di sekitar lokasi kebakaran kilang minyak Balongan, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. /ANTARA</p>

Kondisi di sekitar lokasi kebakaran kilang minyak Balongan, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. /ANTARA

(Istimewa)