Industri
January Effect Bawa IHSG Meroket 2,1 Persen Tembus 6.100, Saham-Saham Ini Cuan Gede
Mengawali awal tahun dengan optimisme, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil meroket 125,82 basis poin atau 2,1% ke level 6.104,89. Indeks kembali menembus level psikologis 6.000, setelah sebelumnya sempat terpuruk ke level 5.979,07 pada perdagangan akhir tahun lalu, Rabu, 30 Desember 2020.
Fajar Yusuf Rasdianto
Author
Karyawan melintas dengan latar belakang layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di gedung Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Senin, 4 Januari 2021. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia
(Istimewa)