Harga Emas Hari Ini
Makroekonomi

Pelemahan Rupiah Masih Lebih Baik Dibanding Yen dan Won

  • Ketua Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK), Sri Mulyani Indrawati menyatakan, pelemahan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) sebesar 5,02%. Kondisi tersebut masih lebih baik dibandingkan dengan mata uang Yen Jepang dan Won Korea.
Menkeu Sri Mulyani ungkap 60 negara di dunia bakal alam krisi utang.
Menkeu Sri Mulyani ungkap 60 negara di dunia bakal alam krisi utang. (Istimewa)