Harga Emas Hari Ini
Industri

Penjualan Properti Anjlok, Kinerja Pengembang Kakap Ikut Jeblok

  • JAKARTA – Badai pandemi COVID-19 telah menerpa sektor properti secara menyeluruh termasuk perusahaan pengembang besar seperti PT Ciputra Development Tbk. (CTRA). Penjualan properti sepanjang semester I-2020 pun anjlok. Berdasarkan data Bank Indonesia (BI), volume penjualan properti residensial di kuartal I-2020 anjlok hingga 43,19% (year on year/yoy). Hal ini pun turut dibenarkan oleh perusahaan properti yang […]

<p>Proyek properti Beach Resort Bali milik PT Ciputra Development Tbk. / Ciputradevelopment.com</p>

Proyek properti Beach Resort Bali milik PT Ciputra Development Tbk. / Ciputradevelopment.com

(Ciputradevelopment.com)