Nasional
Penyeragaman Kemasan Rokok Tanpa Identitas Merek Bungkam Hak Konsumen
- Langkah Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melalui Rancangan Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) berpotensi melanggar hak-hak konsumen. Upaya meloloskan kebijakan penyeragaman kemasan rokok tanpa identitas merek (plain packaging) disinyalir akan mengaburkan informasi akurat yang seharusnya diterima konsumen.
Chrisna Chanis Cara
Author
Ilustrasi Rokok dalam Asbak (Freepik.com/fabrikasimf) (Freepik.com/fabrikasimf)
Chrisna Chanis Cara
Editor