Harga Emas Hari Ini
Korporasi

Permintaan Energi Membaik, Laba Bersih Indo Tambangraya Melonjak Tiga Kali Lipat

  • Emiten batu bara, PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG) berhasil mencatatkan kinerja positif pada semester I-2021. Meski pendapatan hanya naik 3,68%, laba bersih ITMG berhasil melonjak hampir tiga kali lipat jadi US$117,62 juta pada enam bulan pertama 2021.
<p>Ilustrasi pertambangan batu bara. / Pixabay</p>

Ilustrasi pertambangan batu bara. / Pixabay

(Istimewa)