Harga Emas Hari Ini
Gaya Hidup

Bahaya Rokok: Konsep Pengurangan Bahaya Dapat Jadi Solusi

  • Konsep pengurangan bahaya (harm reduction) dinilai mampu untuk menekan dampak bahaya rokok di tengah tingginya prevalensi merokok di Indonesia. Hal ini dinilai dapat membantu dalam menciptakan perbaikan kualitas kesehatan publik, terutama perokok dewasa.
Ilustrasi vape hasil pengolahan tembakau lainnya (Foto: Unsplash.com)
Ilustrasi vape hasil pengolahan tembakau lainnya (Foto: Unsplash.com) (Unsplash.com)