Harga Emas Hari Ini
Fintech

Bitcoin Pulih ke Angka Rp1 M setelah Koreksi di Bulan Juni, Simak Potensi ke Depannya

  • Kenaikan ini menandakan pemulihan Bitcoin setelah koreksi yang terjadi sejak awal Juni lalu. Selain itu, ETF Bitcoin Spot juga mencatat aliran dana neto positif selama tujuh hari berturut-turut dengan dua hari perdagangan terakhir, yaitu pada 12 dan 15 Juli, membukukan netflow positif lebih dari US$300 juta.
<p>Bitcoin / Pixabay</p>

Bitcoin / Pixabay

(Istimewa)