Harga Emas Hari Ini
Nasional

Bobby Ajak PUPR Kolaborasi Bangun Infrastruktur Antibanjir di Medan

  • Penanganan banjir rob yang sering kali menghantui kawasan Medan Belawan menjadi fokus utama bagi Wali Kota Medan, Bobby Nasution. Ini karena penduduk yang tinggal di sebelah utara Medan telah lama mengalami dampak banjir rob secara berulang.
Alat Berat Guna Mendukung Pengerjaan Saluran Drainase (pemkomedan.go.id)
Alat Berat Guna Mendukung Pengerjaan Saluran Drainase (pemkomedan.go.id) (pemkomedan.go.id)