Nasional
Ciliandra Fangiono, Konglomerat Termuda Indonesia yang Punya Harta US$2,4 Miliar
- Ciliandra Fangiono, mungkin nama tersebut masih asing ditelinga masyarakat Indonesia. Ciliandra Fangiono adalah salah satu konglomerat termuda Indonesia dengan kekayaan yang diperkirakan mencapai US$2,4 miliar atau sekitar Rp39,18 triliun.

Distika Safara Setianda
Author

Ciliandra Fangiono. (first-resources.com)

Ananda Astridianka
Editor