Harga Emas Hari Ini
Energi

Diresmikan Prabowo, Ini Profil PLTA Jatigede di Sumedang

  • PLTA ini PLTA Jatigede sudah diinisiasi sejak zaman Presiden Soekarno, lalu groundbreaking dilakukan di pemerintahan Presiden Joko Widodo pada 2015.
Presiden Prabowo Subianto telah meresmikan  Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Jatigede di Sumedang, Jawa Barat pada 20 Januari 2025.
Presiden Prabowo Subianto telah meresmikan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Jatigede di Sumedang, Jawa Barat pada 20 Januari 2025. (Tangkap Layar Youtube Sekretariat Presiden )