Harga Emas Hari Ini
Korporasi

Ditopang Penjualan Apartemen, PP Properti (PPRO) Raih Pendapatan Rp1,3 Triliun di Kuartal III 2022

  • PT PP Properti Tbk (PPRO) mencatatkan kenaikan pendapatan usaha sebanyak 59,95% dari sebelumnya Rp847 miliar menjadi Rp1,35 triliun rupiah.
PT PP Properti Tbk
PT PP Properti Tbk (PP-Properti.com)