Nasional
Gelontorkan Rp7,29 Triliun, KEK Batam Akan Jadi Pusat Pengembangan Pesawat Udara
- Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan bahwa Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Batam Aero Technic (BAT) akan dimaksimalkan untuk kegiatan industri berbasis pesawat udara, logistik serta Maintenance, Repair dan Overhaul (MRO).
Feby Dwi Andrian
Author
Akselerasi Investasi di KEK Batam Aero Technic, Menko Airlangga Dorong Bisnis Aviasi Berbasis MRO Dilakukan di Dalam Negeri (ekon.go.id)
Ananda Astri Dianka
Editor