Pasar Modal
IHSG Berpeluang Membaik Meski Dihantui Sentimen Negatif, Cek Menu Saham Hari Ini
- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpeluang membaik pada perdagangan hari ini. Bursa saham Indonesia ini akan bergerak di kisaran 7.037-7.175.

Fakhri Rezy
Author

Pewarta mengambil gambar layar pergerakan indeks harga saham gabungan (IHSG) di gedung Bursa Efek Indonesia (BEI) Jakarta, Senin, 25 Oktober 2021. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia (trenasia.com)

Fakhri Rezy
Editor