Harga Emas Hari Ini
Pasar Modal

IHSG Berpeluang Menguat Terbatas, Inilah 4 Rekomendasi Saham dari MNC Sekuritas Hari Ini

  • Pagi ini, IHSG dibuka di posisi 6.878,73 sementara pada perdagangan sebelumnya, Jumat, 24 Februari 2023, IHSG ditutup melemah 0,03% ke posisi 6.854,77.
Layar menampilkan pergerakan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Kamis 12 Januari 2023. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia
Layar menampilkan pergerakan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Kamis 12 Januari 2023. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia (trenasia.com)