Harga Emas Hari Ini
Korporasi

Laba Bersih Golden Energy Mines Milik Sinarmas Meroket 168,9 Persen Jadi Rp2,08 Triliun

  • Emiten tambang milik grup Sinarmas, PT Golden Energy Mines Tbk (GEMS), berhasil mencatatkan kinerja positif hingga semester I-2021. Kinerja positif bisa dilihat dari pendapatan dan laba bersih yang meningkat.
Ilustrasi industri pertambangan. / Pixabay
Ilustrasi industri pertambangan. / Pixabay (Pixabay)