Obligasi
Meski Suku Bunga Bank Sentral Tinggi, SBN Tanah Air Masih Miliki Potensi
- Harga SBN dengan tenor pendek diproyeksikan akan tetap fluktuatif dengan tingkat imbal hasil berkisar antara 6,2% hingga 6,35%. Kondisi ini memberikan peluang bagi pelaku pasar untuk memanfaatkan fluktuasi tersebut untuk meraih profit.

Idham Nur Indrajaya
Author

Ilustrasi suku bunga The Fed. (Thebluediamondgallery.com)

Ananda Astridianka
Editor