Harga Emas Hari Ini
Korporasi

Saratoga (SRTG) Bidik Investasi Hingga Rp2,22 Triliun di 2023, Inilah Sektor yang Diincar!

  • Disampaikan oleh Devin, sektor yang menjadi perhatian khusus pihaknya untuk tahun ini adalah sektor kesehatan dan energi baru terbarukan (EBT).
Investor Relation Saratoga dan Direktur Investasi Saratoga Devin Wirawan dalam paparan publik PT Saratoga Investama Sedaya Tbk di Jakarta, Senin, 15 Mei 2023.
Investor Relation Saratoga dan Direktur Investasi Saratoga Devin Wirawan dalam paparan publik PT Saratoga Investama Sedaya Tbk di Jakarta, Senin, 15 Mei 2023. (TrenAsia/Idham Nur Indrajaya)