Harga Emas Hari Ini
BUMN

INKA Minta PMN Rp1 T di Tengah Dugaan Korupsi Rp167 T

  • INKA disorot lantaran muncul dugaan korupsi terkait proyek lintas negara senilai US$11 miliar atau sekitar Rp167 triliun.
Pada tanggal 1 Februari 2024, LPEI, sebagai Special Mission Vehicle Kementerian Keuangan RI, memberikan fasilitas pembiayaan dan penjaminan kepada PT INKA Multi Solusi (IMS), anak usaha dari PT INKA (Persero).
Pada tanggal 1 Februari 2024, LPEI, sebagai Special Mission Vehicle Kementerian Keuangan RI, memberikan fasilitas pembiayaan dan penjaminan kepada PT INKA Multi Solusi (IMS), anak usaha dari PT INKA (Persero). (dok. LPEI)