Harga Emas Hari Ini
Nasional

Shell Melunak, Nilai Alihkelola Blok Masela Turun ke Bawah US$1 Miliar

  • Tahap baru alihkelola Blok Masela di Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Maluku mengalami perkembangan. Shell disebut-sebut akhirnya melunak dalam proses pelepasan hak partisipasi atau participating interest (PI) kepada PT Pertamina (Persero).
Menteri ESDM Arifin Tasrif dan Jajaran dalam RDP DPR Komisi 7
Menteri ESDM Arifin Tasrif dan Jajaran dalam RDP DPR Komisi 7 (TrenAsia/Debrinata)