Harga Emas Hari Ini
Makroekonomi

Riset Lloyd: Rp276 Kuadriliun Berpotensi Menguap Akibat Cuaca Ekstrem

  • Perusahaan asuransi Lloyd's of London mengungkap kerugian ekonomi global akibat cuaca ekstrem berpotensi mencapai US$17,6 triliun atau setara Rp276 kuadriliun selama lima tahun. Angka tersebut lebih dari lima kali lipat Produk Domestik Bruto (PDB) seluruh negara ASEAN selama setahun.
Ilustrasi cuaca panas.
Ilustrasi cuaca panas. (Istimewa)