Harga Emas Hari Ini
Industri

Saraswati Anugerah Makmur Catatkan Saham Perdana di BEI

  • JAKARTA – PT Saraswanti Anugerah Makmur Tbk. resmi mencatatkan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) sebagai perusahaan tercatat ke-19 di tahun ini, Selasa, 31 Maret 2020. Perusahaan berkode saham SAMF tersebut telah melaksanakan Penawaran Umum Perdana Saham (IPO) sejumlah 775 juta lembar saham baru yang ditawarkan dengan harga Rp120 per saham. Dengan demikian, keseluruhan dana […]

<p>Jajaran Direksi PT Saraswanti Anugerah Makmur Tbk</p>

Jajaran Direksi PT Saraswanti Anugerah Makmur Tbk

(Istimewa)