Saham PANI Tembus Level Tertinggi, Dipicu Dua Sentimen Ini
Saham PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk (PANI) atau PIK2 melonjak ke level tertinggi baru sepanjang masa pada perdagangan intraday di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jumat, 1 November 2024.
Ikut di Program 3 Juta Rumah, Ini Gurita Bisnis Aguan Sang Pemilik Agung Sedayu Group
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait menggandeng bos properti Agung Sedayu Group yakni Sugianto Kusuma alias Aguan menghadirkan rumah rakyat di wilayah Tangerang. ASG bakal menggarap properti beserta isinya sebagai komitmen memuluskan program tiga juta rumah.
Muluskan 3 Juta Rumah, Menteri Ara Gandeng Agung Sedayu hingga Sumbang 2,5 Ha Lahannya
Menteri PKP ini mengaku telah mengantongi sekitar 1000 hektare tanah sitaan di Banten dari Kejaksaan Agung.
Solusi Backlog Hunian, Antara Taipan hingga Koperasi Perumahan
Pemerintah perlu mendorong solusi-solusi alternatif penyediaan hunian untuk mengantisipasi banyaknya generasi muda yang menjadi tunawisma di masa depan. Dengan kondisi fiskal pemerintah yang banyak tersedot untuk membayar utang, Suroto mendorong pelibatan masyarakat secara aktif dalam penyediaan huniannya sendiri. Salah satunya lewat koperasi perumahan.