Info Sembako hari ini
Aktifitas proses bongkar muat pelet kayu di kapal barang untuk diekspor ke Korea Selatan di wilayah terminal khusus PT Biomasa Jaya Abadi (BJA) di Desa Trikora, Popayato, Kabupaten Pohuwato, Gorontalo, Minggu 3 November 2024. Foto : Panji Asmoro/TrenAsia

Tarif Impor Anti Dumping, Potensi Perang Dagang Bagi Indonesia

BMAD diberlakukan untuk produk impor yang dijual di bawah harga normal di pasar internasional, sementara itu BMTP dikenakan pada produk impor yang menyebabkan lonjakan volume dan merugikan produsen lokal. 
Sri Mulyani  dalam APBN KiTa Edisi November pada Jumat, 8 November 2024.

Sektor Padat Karya Tumbuh di Tengah PMI Manufaktur Terkoreksi

Salah satu isu yang menonjol adalah antar negara karena hampir semua negara hampir menerapkan tarif atau dalam hal ini perang dagang dan saling berusaha menjaga industri dalam negeri masing-masing
Ilustrasi hubungan Amerika Serikat dan China.

Pilpres AS; Kamala Harris dan Trump Punya Pendekatan Berbeda Hadapi China

Di bawah kepemimpinan Trump, pendekatan ekonomi AS terhadap China dinilai akan lebih agresif, menargetkan berbagai sektor industri dan kerja sama.
Pedagang melayani calon pembeli di kiosnya pusat grosir tekstil Pasar Tanah Abang, Jakarta, Jum'at, 20 Mei 2022. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia

Badai Menerjang Industri Tekstil, Ini 4 Opsi yang Dimiliki Pemerintah

Pemerintah mulai bergerak melakukan upaya penyelamatan industri tekstil. Hal ini setelah Terbaru Pengadilan Negeri (PN) Niaga Semarang menyatakan perusahaan tekstil PT Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL) atau Sritex pailit.