
Dorong Eksplorasi Sumber Daya Mineral RI, Arab Saudi Tetapkan 3 Prioritas
Melalui Visi 2030, Arab Saudi berkomitmen mengembangkan industri pertambangan yang berkelanjutan dan berdaya saing global, dengan fokus pada pemanfaatan potensi mineral seperti emas, fosfat, bauksit, dan logam tanah jarang.

Dampak Perang Tarif AS, ICP Maret Turun Menjadi US$471,11 per Barel
Penurunan harga minyak mentah utama di pasar internasional salah satunya dipengaruhi oleh kekhawatiran peningkatan tarif perdagangan AS yang berpotensi mengganggu perekonomian global

Ini 5 Pemenang WK Migas Tahap II-2024, Siapa Saja?
Dari kelima pemenang WK migas yang telah ditetapkan ini, total nilai investasi dari komitmen pasti 3 tahun pertama masa eksplorasi mencapai sebesar US$21,7 juta.

Ini Harga Batu Bara Acuan Terbaru Periode II Bulan April 2025
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengumumkan Harga Batubara Acuan (HBA) dan Harga Mineral Logam Acuan (HMA) periode kedua untuk bulan April 2025 periode kedua.