Negara dengan Tingkat Penipuan Tertinggi di Dunia, Ada Indonesia
Penipuan pada dasarnya adalah tipu daya terencana yang bertujuan untuk mendapatkan keuntungan pribadi atau merugikan orang lain. Penipuan mencakup berbagai macam praktik penipuan, mulai dari penipuan dasar hingga skema canggih yang mampu mengganggu stabilitas seluruh sistem keuangan.
BFI Finance Optimistis Industri Pembiayaan Cerah di Era Prabowo
Direktur Keuangan BFI Finance, Sudjono, mengungkapkan harapannya terhadap kebijakan pemerintah yang diharapkan mencakup insentif dan program untuk mendorong aktivitas bisnis perusahaan pembiayaan.
Kartu Debit OCBC x Tokocrypto, Permudah Transaksi Lintas Negara Tanpa Konversi
Pertumbuhan transaksi aset kripto di Indonesia terus menunjukkan perkembangan signifikan. Berdasarkan data Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti), nilai transaksi kripto dari Januari hingga September 2024 mencapai Rp426,69 triliun, meningkat 351,97% dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Tak hanya itu, jumlah pengguna kripto juga melonjak hingga total 21,28 juta pengguna, termasuk 380 ribu pengguna baru pada bulan terakhir.
Budi Gunawan Sebut Judol Seperti Wabah, Raup Rp900 T dari 8 Juta Orang
“97.000 anggota TNI-Polri dan 1,9 juta pegawai swasta yang bermain judi online,"