Menilik Komposisi Utang Luar Negeri RI di Kuartal III 2024
Sebagian besar ULN (84,2%) merupakan utang jangka panjang, mengindikasikan strategi pengelolaan utang yang hati-hati untuk mengurangi risiko jangka pendek.
Mengenal Window Dressing dan Dampaknya bagi Investor
Istilah window dressing berasal dari dunia ritel, yang menggambarkan upaya mempercantik tampilan etalase toko untuk menarik pelanggan.
Indonesia Targetkan Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Tiga Pilar Ini Jadi Andalan
Airlangga menyampaikan target pertumbuhan ekonomi ini akan dicapai melalui tiga pilar utama, yakni menjaga konsumsi, mendorong investasi tumbuh sekitar 10 persen, serta meningkatkan ekspor hingga 9 persen.
Beda Arah Pendapatan dan Laba Wijaya Karya (WIKA) di Kuartal III-2024
PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. (WIKA) mencatatkan sejumlah pencapaian positif meskipun pendapatannya masih menghadapi tekanan sepanjang Januari hingga September 2024.