Info Sembako hari ini
Industri

Sri Mulyani Peroleh Utangan Rp15,3 Triliun dari Australia

  • JAKARTA – Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati resmi menerima pinjaman dari pemerintah Australia sebesar AU$1,5 miliar atau setara dengan Rp15,3 triliun dengan tenor selama 15 tahun. Pinjaman tersebut akan digunakan untuk mendukung pembiayaan anggaran Indonesia pada 2020 yang difokuskan pada pengelolaan krisis COVID-19 dan program pemulihan ekonomi nasional (PEN). “Dengan kemitraan yang strategis dan komprehensif […]

<p>Warga melintas di lorong terowongan Kendal, Sudirman, Jakarta, Jum&#8217;at, 11 September 2020. Menurut Epidemiolog asal Universitas Griffith Australia, Dicky Budiman Jakarta sudah mulai memasuki puncak pandemi virus corona dimana puncak Covid-19 di Jakarta bakal terjadi pada akhir bulan ini hingga pertengahan Oktober 2020 mendatang. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia</p>

Warga melintas di lorong terowongan Kendal, Sudirman, Jakarta, Jum’at, 11 September 2020. Menurut Epidemiolog asal Universitas Griffith Australia, Dicky Budiman Jakarta sudah mulai memasuki puncak pandemi virus corona dimana puncak Covid-19 di Jakarta bakal terjadi pada akhir bulan ini hingga pertengahan Oktober 2020 mendatang. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia

(Istimewa)